Cara Menampilkan Iklan AdSense di Google Custom Search Engine

August 09, 2019

Cara Menampilkan Iklan AdSense di Google Custom Search Engine - Dalam posting imamkunblog sebelumnya, saya menjelaskan secara rinci pentingnya mesin pencari khusus Google sehubungan dengan pencarian internal situs web sobat dan tampilan halaman, sekarang saatnya untuk uang mesin pencarian sobat untuk lebih meningkatkan pendapatan AdSense untuk Pencarian sobat.

Mesin pencari ini menampilkan Iklan AdSense ketika pengunjung mencari kueri di situs / blog sobat, seperti yang ditunjukkan pada tangkapan layar di bawah ini,


Cara Menampilkan Iklan AdSense di Google Custom Search Engine

Iklan ketika diklik atau bahkan jika hanya dilihat oleh pengunjung akan meningkatkan penghasilan Bayar Klik dan Tayangan Halaman sobat. Sekarang tanpa membuang waktu lagi mari sekarang belajar tentang cara mengaitkan akun AdSense sobat dengan akun Custom Search Engine sobat.

Jika sobat ingin memasang Custom Seacrh Engine atau Mesin Penelususran Khusus Google untuk meningkatkan Pendapatan Adsense sobat, sobat dapat membuat dan memasang Custom Search Engine ini.

Bagaimana Cara Menampilkan Iklan di Google Custom Search Engine?

Setelah Anda berhasil membuat mesin pencari kustom dan menginstalnya di blogger, sobat ingin uang tambahan dari adsense hanya perlu dengan mengikuti langkah-langkah sederhana di bawah ini,


Setelah itu pilih blog sobat yang ingin ditayangkan iklannya di mesin pencaria Google.
Setelah itu akan menampilkan Menu-Menu dari GCSE itu seperti ini.


Setelah muncul seperti gamabar diatas maka selanjutnya tinggal sobat klik menu "Iklan" dan akan bertampilan seperti dibawah ini.

Cara Menampilkan Iklan AdSense di Google Custom Search Engine

Setelah sobat memasuki menu "IKLAN" sobat dapat membaca seputar periklanan di Mesin Pencari Google. Jika sudah membaca sobat dapat megaktifkan atau mengkonekkan Akun Adsense  dengan mengklik AKTIF pada seperti lingkaran biru diatas.

Jika sudah sobat dapat melihat pada Akun tersebut terkait ID Adsense: itu tandanya akun adsense sobat sudah terhubung dengan Periklanan Penelusuran Khusus Adsense. Untuk membuktikannya soat bisa melihat nomor partner-publish seperti pada gambar diatas yang saya coret.

Jika sudah melakukan diatas maka akan ada sebuah fitur baru muncul pada akun adsense sobat, sobat bisa melihatnya pada dasboard akun adsense sobat yang barnama "Iklan Untuk Penelusuran".

Nah, itulah Cara Menampilkan Iklan Adsense di Mesin Pencarian Google, semoga bermanfaat buat sobat semuanya dan jika ada pertanya bisa ajukan dibawah ya sob!!

Happy Blogging!!

You Might Also Like

0 komentar

Popular Posts

Like us on Facebook

Flickr Images

Subscribe

Tunggu Bentar...