Cara Jitu Melindungi Gambar Agar Tidak Bisa Di Copas
December 21, 2018Selamat Datang Di IMAMKUNBLOG - Kali ini saya membagikan menegnai tutorial blogger mengenai "Cara Jitu Melindungi Gambar Agar Tidak Bisa Di Copas" banyak para blogger yang membuat sendiri gambar dan gambar mereka banyak dicuri oleh blog-blog lain nah ini saya membagikan caranya agar gambar-gambar sobat tidak bisa didownload dan di upload ulang oleh orang-orang.
Cara Jitu Melindungi Gambar Agar Tidak Bisa Di Copas |
Tutorial kali ini sangat mudah untuk dipasang di blog-blog sobat, sobat cukup ikuti langkah-langkahnya dengan teliti agar tidak mengalami kesalahan pada saat pemasangannnya.
Cara Jitu Melindungi Gambar Agar Tidak Bisa Di Copas
- Sobat pasang script dibawah ini diatas kode </head>
<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.7.1/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
JIka di theme blog sobat sudah memiliki kode jquery diatas maka lewati langkah diatas. Jika belum ada maka wajib dipasang kode jquerynya.
- Kemudian jika sudah memasang kode jquery selanjutnya kita memasang kode Javascript, pasang kode dibawah ini diatas kode </head>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
$(function(){
$(".post-body img:nth-child(1)").after("<img src=\"http:\/\/2.bp.blogspot.com\/-lQW7QlMoz10\/T8yL_5IPF6I\/AAAAAAAAAQU\/5R8ngq17xzw\/s1600\/transparent.png\" alt=\"NetOopsblog protected image\" style=\"margin-left: -212px; opacity: 0; position: relative; top: 0;\" \/>");
});
//]]>
</script>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
$(function(){
$(".post-body img").after("<img src=\"http:\/\/2.bp.blogspot.com\/-lQW7QlMoz10\/T8yL_5IPF6I\/AAAAAAAAAQU\/5R8ngq17xzw\/s1600\/transparent.png\" alt=\"NetOopsblog protected image\" style=\"margin-left: -212px; opacity: 0; position: relative; top: 0;\" \/>");
});
//]]>
</script>
- Jika sudah memasang JavaSciprt diatas. maka klik Save/Simpan
Nah Itulah mengenai tutorial kali ini "Cara Jitu Melindungi Gambar Agar Tidak Bisa Di Copas" Semoga dapat memabntu sobat agar gambarnya tidak ingin dicolong oleh orang lain. Jika sobat masih ada kebingungan atau ada yang ingin ditanyakan lainnya sobat dapat berkomentar dibawah.
Happy Blogging!!
0 komentar