Cara Memasang Iklan Page Level Auto Ads Terbaru 2019
January 16, 2019Selamat Datang Di IMAMKUNBLOG - Cara Memasang Iklan Page Level Auto Ads Terbaru 2019. Nah sobat apa kabar ni? Semoga sobat semuanya baik ya. Nah sebelum Adanya Menu Auto Ads Di Dasboard Google Adsense Yaitu terdapat menu Iklan Page Level Ads. Apa itu Page Level Ads? Page Level Ads merupakan iklan yang dikhususkan untuk tampil pada smartphone Andorid. Lalu iklannya teletak dimana pada versi mobilenya? Iklan Page Level akan terletak diatas atau dibawah pada smartphone sobat.
Jenis iklannya biasanya berupa gambar dan iklannya tidak berbentuk video yang dapat mengganggu sobat, jenis iklannya sama seperti iklan lainnya yakni tampil secara diam ditempatnya. Lalu apa keuntungannya kalau sobat memasang Iklan Page Level Ads ini? Jadi keuntungannya adalah untuk meningkatkan pendapatan penghasil blog sobat yang dimana seblum memasang Iklan Page Level Ads penghasilan sobat sedikit dan saat memasang iklan Page Level Ads nantinya pendapatan blog sobat bisa meningkat drastis.
Baca Juga: Cara request Ulang Kode Pin Adsense
Nah Ada beberapa situs yang disarankan oleh Google untuk mengaktifkan Iklan Auto Ads ini dimana untuk meningkatkan penghasilan sobat. Menurut saya Dengan memasang auto ads memang besar keuntungannta namun tidak semua iklan auto ads itu letaknya rapi, biasanya ada juga iklan auto ads yang bertimpa dengan tulisan artikel sobat jadi para pembaca sedikit terganggu. Namun alangkah baiknya memasang auto ads secara manual saja agar lebih rapi.
Sebelum kita memasuki langkah pemasangnnya alangkah baiknya sobat harus mengetahui terlebih dahulu Iklan Jenis apa saja yang terdapat Pada Auto ADS Kali ini. Berikut ini Jenis iklan yang terdapat pada auto ads Google Adsense.
Cara Memasang Iklan Page Level Ads (Auto Ads) Terbaru 2019
Baca Juga: Cara request Ulang Kode Pin Adsense
Nah Ada beberapa situs yang disarankan oleh Google untuk mengaktifkan Iklan Auto Ads ini dimana untuk meningkatkan penghasilan sobat. Menurut saya Dengan memasang auto ads memang besar keuntungannta namun tidak semua iklan auto ads itu letaknya rapi, biasanya ada juga iklan auto ads yang bertimpa dengan tulisan artikel sobat jadi para pembaca sedikit terganggu. Namun alangkah baiknya memasang auto ads secara manual saja agar lebih rapi.
Sebelum kita memasuki langkah pemasangnnya alangkah baiknya sobat harus mengetahui terlebih dahulu Iklan Jenis apa saja yang terdapat Pada Auto ADS Kali ini. Berikut ini Jenis iklan yang terdapat pada auto ads Google Adsense.
- Iklan Responsive Teks & Display Ads
- Iklan In-Feed Ads
- Iklan In Article Ads
- Matched Content (Letak iklannya dibawah artikel postingan)
- Iklan Anchor Ads (Iklan ini hanya diperuntukkan Untuk Seluler)
- Iklan Vignette Ads (Iklan ini hanya diperuntukkan Untuk Seluler)
Cara Memasang Iklan Page Level Ads (Auto Ads) Terbaru 2019
1. Sobat Log In dahulu ke Google Adsense, jika sudah login dan pada menu Dasboard Adsense sobat pilih My Ads >> Auto Ads. Untuk memasang iklan jenis apa di blog sobat sobat klik gambar pensil warna hitam.
2. Jika sudah, selanjutnya sobat pilih jenis iklan Overlay Ads dan aktifkan letaknya paling bawah. Untuk iklan In-Page (Iklan Dalam halaman) Ads yang ada 4 jenis itu nantinya kita masang secara manual.
Jika sobat sudah mengikuti seperti gambar diatas maka selanjutnya sobat klik SAVE dan Ambil Kode iklannya pada pojok atas kanan (SIAPKAN IKLAN OTONATIS)Cara Memasang Iklan Page Level Auto Ads Terbaru 2019 |
Baca Juga: 5 Jenis Bisnis Online Tanpa Modal Dapat Jutaan Perbulan 2019
Nah, jika sobat sudah mendapatkan kode iklan otomatisnya maka selanjutnya memasang kode yang telah didapatkan ke Blogger sobat.
1. Sobat Login Ke Blogger.com
2. Pada menu Dasboard klik Theme/Template >> Edit HTML
3. Dan Sobat cari kode <head> dan paste kode yang sudah didapat tepat dibawah kode <head>. dan klik SAVE
Nah itulah cara pemasangan iklan Auto Ads Dengan Page Level Ads. Bagaimana sob, mudah bukan..?Jika sobat masih sedikit kebingungan maka sobat bisa berkomentar dibawah dan nantinya saya akan merespon komentar sobat. Selamat Mencoba ya sob dan nantikan artikel menrik lainnya ya.
Happy Blogging!!
0 komentar