Cara Mudah Root HP Xiaomi Mi4i MIUI 7.3.1.0
September 10, 2018Selamat Datang di IMAMKUNBLOG - Nah, Apakah sobat pengguna Smart Phone/HP Xiaomi Mi4i dan ROM terbaru Yakni versi 7.3.1.0 jika pada sebelumnya smart phone sobat sudah diroot dengan versi diatas tadi dan mengupgradenya ROMnya ke versi 7.3.1.0 maka akan secara otomatis Rootnya akan hilang, dan jika sobat ingin membuka aplikasi yang didukung untuk akses root maka tidak akan bisa terbuka, dikarenakan sobat sudah meng-upgrade ROMnya.
Nah kali ini kita akan meng root kembali, untuk rootnya itu tidak sulit amat sobat ku sekalian. Sobat cukup ikuti langkah-langkah dibawah ini dan memahaminya dengan baik pasti akan berhasil.
Cara Mudah Root HP Xiaomi Mi4i MIUI 7.3.1.0 |
Cara Root HP Xiaomi M141 MIUI 7.3.1.0
Langkah Pertama: Sobat terlebih dahulu mendownload Tools Mi Toolkit V4 & Sobat install juga ADB Driver. Selanjutnya, sobat Extract File Zip tersebut menggunakan Software Winrar ataupun 7Zip. Jika sudah di Extract file Mi Toolkitnya kemudian sobat jalankan File yang bernama Start.batUntuk Tools Mi Toolkit V4 link downloadnya ada di akhir postingan ini.
Langkah Kedua: Selanjutnya sobat segera mengaktifkan USB-Debugging, jika sobat tidak mengetahui cara mengaktifkannya sobat bisa ikut dibawah ini.
- Sobat masuk ke Setting
- Scroll Kebawah dan pilih About Phone
- kemudian Sobat sentuh beberapa kali pada tulisan MIUI Version (nantinya akan ada menu baru yang tampil yakni Developer Options)
- Selanjutnya masuk ke Menu Setting
- kemudian pilih Additional Setting
- dan yang terakhir Developer options dan centang USB Debugging
langkah Keempat: Kemudian Sambungkan HP atau Smart Phone sobat ke Komputer atau Laptop sobat. dan jika sudah tersambung nantinya akan ada pesan Pop-up, dan jika pesan itu sudah muncul maka sobat Centang "Always Allow From this Computer" dan sobat pilih OK
Cara Mudah Root HP Xiaomi Mi4i MIUI 7.3.1.0 |
Langkah kelima: Selanjutnya kembali lagi ke software Mi4i toolkit, dan kemudian sobat ketikan nomor 1 untuk melakukan proses root, dan tunggu hingga prosesnya tertulis "Waiting for device".
Cara Mudah Root HP Xiaomi Mi4i MIUI 7.3.1.0 |
Langkah Kedelapan: kemudian pada langkah ini sobat masuk ke Menu FASTBOOT caranya dengan manual yakni menekan Tombol Volume Bawah + Power pada Hp sobat hingga terlihat gambar Androit Fastboot dan kemudian lepaskan ketika sudah muncul menunya.
Langkah kesembilan: Colokan lagi USB kabel dan HP M14inya.
Cara Mudah Root HP Xiaomi Mi4i MIUI 7.3.1.0 |
Happy Blogging!!
0 komentar